Klasifikasi Bahan Pakan Ternak untuk Membuat Komposisi Pakan Terbaik

Klasifikasi Bahan Pakan Ternak untuk Membuat Komposisi Pakan Terbaik. Pakanternakinstan.com.  Klasifikasi bahan pakan ternak ditentukan dari kandungan nutrisi atau komposisi zat kimianya. Pakan sendiri adalah bahan makanan campuran maupun tunggal yang baik diolah maupun tidak diolah, yang akan diberikan kepada hewan ternak. Fungsi pakan sendiri untuk berproduksi, berkembang biak dan untuk kelangsungan hidup ternak. Sementara …

Lanjutkan membaca →

Komposisi Kandungan Bahan Pakan Ternak utk Penggemukan

Kandungan bahan pakan ternak saat ini menjadi peranan terpenting dalam bidang peternakan besar maupun kecil. Pakan ternak harus mengandung banyak zat gizi dan nutrisi, agar perkembangan hewan ternak dapat berkembang biak dengan baik. Disamping itu banyak hal yang harus diketahui dari bahan pakan ternak yang bisa digunakan dalam kebutuhan pakan ternak di Indonesia. Berikut informasi …

Lanjutkan membaca →

Komposisi pakan ternak yang paling tepatuntuk penggemukan

Komposisi pakan ternak Pemilihan pakan yang tepat sangat menentukan keberhasilan usaha peternakan baik untuk  ternak kambing/domba/ sapi  baik untuk penggemukan ataupun perah. Pemilihan pakan yang tepat sangat mempengaruhi kenaikan dan kualitas kenaikan bobot badan dan susu. Banyak sumber pakan yang dapat kita manfaatkan sebagai sumber pakan ternak, namun jangan sampai kita melupakan kandungan nutria setiap …

Lanjutkan membaca →